Tag: persiapan pernikahan
-
6 Rekomendasi Cincin Tunangan dengan Model Elegan dan Cantik, Pilih Mana Favoritmu!
Rekomendasi Cincin Tunangan – Tak bisa dipungkiri jika persiapan pertunangan tidaklah mudah dan ada banyak hal yang harus disiapkan. Cincin menjadi hal vital yang harus dipersiapkan jauh-jauh hari untuk mendapatkan cincin tunangan yang bagus dan sesuai dengan keinginan. Dibandingkan pria, calon pengantin wanita memiliki pilihan lebih beragam dalam memilih model cincin tunangan. Terlalu banyak pilihan…
-
Apa Saja Persiapan Pernikahan untuk Kedua Calon Pengantin? Yuk, Cari Tahu Jawabannya!
Apa Saja Persiapan Pernikahan – Tentu tidak mudah bagi pasangan untuk mempersiapkan momen sakral pernikahan mereka. Selalu ada saja berbagai hal yang harus disiapkan dari beberapa bulan sebelumnya, agar pernikahan berjalan lancar dan khidmat. Maka dari itu, penting bagi kedua calon mempelai untuk membuat daftar atau checklist pernikahan dari jauh-jauh hari. Merencanakannya dengan matang tentu…
-
Apa Syarat Cincin Tunangan? Calon Mempelai Harus Tahu Ini!
Syarat Cincin Tunangan – Mendekati prosesi pertunangan, ada berbagai hal yang harus disiapkan oleh kedua calon mempelai. Biasanya para pasangan akan melakukan persiapan dari jauh-jauh hari, karena banyaknya detil yang harus diperhatikan. Salah satu yang harus dipikirkan jauh hari adalah cincin tunangan. Belum banyak yang tahu bahwa terdapat beberapa syarat cincin tunangan yang harus dipenuhi.…
-
7 Isi Seserahan Pernikahan Lengkap untuk Calon Pengantin Wanita
Isi Seserahan Pernikahan – Apakah kamu sedang mempersiapkan pernikahan dengan pasangan dalam waktu dekat? Jika iya, maka jangan sampai terlewat berbagai prosesi menjelang momen sakral tersebut, mulai dari konsep, acara lamaran, pemilihan vendor, hingga seserahan. Dengan banyaknya rangkaian acara sebelum pernikahan, para calon pengantin sering kali melewatkan hal-hal kecil dalam persiapannya. Prosesi seserahan menjadi satu…
-
5 Persiapan Lamaran untuk Pihak Wanita, Siapkan Ini Sebelum Terlambat!
Persiapan Lamaran untuk Pihak Wanita – Dalam mempersiapkan pernikahan, ada berbagai hal yang harus dilakukan oleh kedua calon mempelai. Prosesi lamaran menjadi salah satu acara penting yang biasanya digelar sebelum hari pernikahan tiba. Lamaran adalah acara dimana pihak pria meminang kekasih mereka dengan prosesi tukar cincin sebelum mengikat janji suci pernikahan. Umumnya, tradisi lamaran diselenggarakan…
-
7 Ide Hantaran Pernikahan Terbaru, Yuk Persiapkan dari Sekarang!
Hantaran Pernikahan – Terdapat sebuah proses panjang yang harus dilalui oleh kedua calon pengantin sebelum akhirnya melangkah ke pernikahan. Mulai dari mempersiapkan lamaran, cincin, katering, dekor, hingga hantaran. Hantaran atau populer juga dengan seserahan merupakan prosesi dimana calon mempelai pria memberikan berbagai barang kebutuhan pasangannya. Sebuah hantaran bisa berisi barang-barang yang biasanya digunakan oleh pasangan…
-
Catat! 5 Persiapan Pernikahan untuk Kedua Calon Pengantin!
Persiapan Pernikahan – Momen sakral janji suci pernikahan adalah peristiwa yang hanya terjadi sekali seumur hidup. Sebelum menapaki hari H pernikahan, ada berbagai persiapan yang harus dilakukan oleh kedua calon mempelai, agar hari spesial mereka bisa lancar terlaksana. Umumnya ada beberapa aspek yang menjadi persiapan pernikahan bagi pasangan, mulai dari finansial, mental, hingga konsep pernikahan.…